Jumat, 14 Januari 2011 | | By: lyy Mahli

konflik di Manchester City

LONDON, KOMPAS.com - Daniel Sturrigde menjelma jadi pemain menakutkan di lini depan Chelsea. Dua gol yang ia lesakkan ketika melumat Ipswich Town di ajang FA Cup, 9 Januari lalu, membuat Carlo Ancelotti sedikit tenang. Pasalnya, Don Carlo bisa mengandalkan Sturridge selama Didier Drogba belum menemui ketajamannya.
Awalnya orang tak mengenal sosok berusia 21 tahun ini. Ia jarang mendapatkan tempat sejak dirinya didatangkan dari Manchester City pada tahun 2009. Namun, kini, semua mata tertuju kepada pemain bernomor punggung 23 di Chelsea tersebut.
Saat di City, dia juga tak terlalu menonjol. Namun, banyak hal yang amsih ia ingat tentang Manchester City.
Bagaimana sosok Sturridge sebenarnya? Apa pula yang ia rasakan di Chelsea? Bagaimana pendapatnya tentang Manchester City? Berikut petikan wawancaranya di situs resmi Chelsea, www.chelseafc.com.

0 komentar:

Posting Komentar